Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Beli Lamborghini EVO, Andre Sindir Raffi: Siapa yang Beneran Sultan?

Andre Taulany Beli Huracan EVO
Sumber :

Selain itu, pada bagian dalam, mobil berjenis sport itu telah ditanamkan sistem hiburan kekinian, seperti layar multimedia berukuran 8,4 inci yang bisa terkoneksi dengan Apple CarPlay dan Android, panel digital yang memuat banyak informasi seputar kendaraan, serta kursi pemanas yang kendalinya bisa dikontrol melalui ponsel.

Sedang secara detil, Huracan EVO dibekali mesin 5.200cc V10 Naturally Aspirated dengan muntahan tenaga maksimum 640 daya kuda serta torsi puncak 600 Nm dengan penggerak empat roda alias All Wheel Drive. Pembekalan tersebut membuat mobil itu mampu melesat hingga 325 kilometer per jam.

Lamborghini Huracan EVO

Meski sudah mulai dipasarkan, namun Prestige belum mau terbuka mengenai harganya. Kata Rudy, hal itu merupakan imbas dari nilai tukar Rupiah terhadap Dollar yang terus berubah. Namun, ia memastikan, banderolnya tembus belasan miliar rupiah.

“Udah mulai dijual, inden kalau warna biasa enam bulan, tapi misal ada permintaan khusus bisa delapan sampai 10 bulan. Soal harga, maaf enggak bisa disebutkan. Tapi, di atas Rp10 (miliar) lah,” terang Rudy saat itu.

Berita Terkait
hitlog-analytic