100kpj – Beberapa waktu lalu viral video seorang sopir angkot nekat menabrak polisi di Kota Pematangsiantar, Sumatera Utara. Ada beberapa fakta baru terungkap dari kasus yang cukup heboh di media sosial itu.
Diketahui bila polisi tersebut adalah Bripka Panal Simarmata dan sopir angkot bernama Aritonang. Insiden ini terjadi pda 14 September 2020, pukul 14.30 WIB.
Baca Juga: Pinkan Mambo Punya Diler Mobil Harga Miliaran, Hasil Jual Pisang Goreng
Pssst! Ada Kabar Bahagia untuk Penggemar Marc Marquez