Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Gak Banyak yang Tahu Cara Polisi Keluarkan Korban Kecelakaan Maut di dalam Mobil

Tehnik penyelamatan penumpang di mobil bekas kecelakaan
Sumber :

Menurutnya, operasi lilin mengutamakan keselamatan pergrakan kendaraan, dan orang sari satu tempat ke tempat lain. Menggunakan peralatan terbaru dari Korlantas Polri untuk membantu korban kecelakaan lalu lintas.

“Kita sudah peraktekkan bagaimana cara penyelamatan korban kecelakaan untuk bisa membuka mobil yang terjepit, ringsek, dan sebagainya,” ujarnya dilansir website Korlantas Polri, Kamis 22 Desember 2022.

Personil diajarkan tehnik memotong, membuka, dan sebaginya dengan alat RAR yang bisa memotong, menjungkit, dan mendongkrak sehingga bisa melakukan pertolongan pada korban yang masih selamat di dalam mobil.

“Sehingga fasilitas bisa kita turunkan, dan keselamatan mereka bisa kita ambil langkah,” tuturnya.

Terkait alat yang digunakan untuk menolong penumpang, Irjen Pol Agung juga mencoba alat bernama lukas ekstrikasi buatan Jerman yang memiliki 700 bar tekanan oli hidrolik dengan kekuatan potong 62 ton untuk memotong bodi mobil.

“Kita harus bisa memanfaatkan golden time di semua hal, terkait penyelamatan, penanganan, dan respon pada waktu-waktu yang tepat secepat mungkin. Dan itu kita harus lakukan upaya-upayanya melalui pelatihan,” sambungnya.

Berita Terkait
hitlog-analytic