Bos Tesla Jualan Miras, Harganya Bikin Kaget
Dilansir dari Carscoops, Senin 9 November 2020, tequila yang dijual dengan merek Tesla dibuat oleh perusahaan Nosotros Tequila, serta disimpan di kayu oak dari Prancis hingga siap diedarkan.
Rasa yang ditawarkan adalah perpaduan dari buah-buahan kering, vanila dan sedikit aroma kayu manis. Harga per botolnya US$250 atau sekitar Rp3,3 juta, namun kamu tidak perlu repot mengunjungi laman resmi Tesla.
Sebab, Elon Musk hanya memproduksi miras tersebut dalam jumlah terbatas dan seluruh botol sudah laku terjual. Meski tidak disebutkan apakah ia akan memproduksi lagi minuman tersebut, namun statusnya yang sudah habis membuat beberapa pemilik memutuskan untuk mengambil keuntungan.
Mereka berani memasang iklan di internet dan media sosial, menawarkan tequila yang dikemas dalam botol berbentuk petir itu dengan harga US$999 atau setara Rp14,2 juta.
Baca juga: Elon Musk Pastikan Tesla Cybertruck Versi Revisi Meluncur Bulan Depan

Gegara Ini Elon Musk Gak Mau Bikin Mobil Listrik Tesla di Indonesia

Tesla Cybertruck Akhirnya Masuk Indonesia, Pemiliknya Bikin Penasaran

Masih Ada Harapan Tesla Masuk RI, Luhut Binsar Pandjaitan Bilang Begini

Gak Sampai 24 Jam Mobil Listrik Ini Dipesan 68 Ribu Unit, Bikin Tesla Ketar-ketir

Akhir Maret Dijual, Ini Bocoran Harga dan Spesifikasi Mobil Listrik Xiaomi SU7

Hadirnya BYD Bikin Luhut Binsar Pandjaitan Gak 'Ngarep' Tesla Masuk RI

Elon Musk Ingatkan Ancaman Nyata Mobil China bagi Pabrikan Otomotif di Dunia

Luhut Sebut Indonesia Bakal Gandeng China Garap Baterai Listrik LFP

Ogah Beri Diskon, Tesla Pilih Luncurkan Mobil Listrik Murah

Pernah Ketemu Elon Musk, Luhut Bantah Baterai Tesla di China Tidak 100 Persen LFP

Komitmen Kenyamanan Pelanggan, PT Hyundai Motors Indonesia Perbaharui Software mobil

Fitur Terbaru Smart Hybrid Vehicle by Suzuki, Tools Pintar yang Buat Berkendara Semakin Nyaman

Mobil Toyota di Tambahkan Fitur Penting Untuk Keselamatan Pengendara dan Penumpang

Jangan Sampai Dibiarkan! Tips Mudah Cara Menghilangkan Baret Mobil
