Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Satria F150 dan Nex II Menjadi Motor Terlaris Suzuki di Tanah Air

Suzuki NEX II Warna Baru
Sumber :

Ekspor motor Suzuki

Bukan hanya jualan di dalam negeri, agen pemegang merek motor berlogo S tersebut juga mengekspor produk buatannya ke 46 negara. Secara total penjualan motor Suzuki buatan Indonesia ke luar negeri sepanjang tahun lalu 181.473 unit.

Dari angka tersebut sebanyak 53.073 unit terjual dalam keadaan utuh atau CBU (Completely Built Up), dan 128.400 unit terurai atau CKD (Completely Knock Down). Bukan hanya kendaraan, Suzuki juga turun mengekspor spare parts, yang diklaim meningkat 35 persen. 

“Tahun 2020 ini kami menambah negara tujuan ekspor di antaranya Malta dan Paraguay, maka target ekspor kami meningkat menjadi 248 ribu unit baik dari segmen CBU atau CKD,” lanjutnya.

 

Berita Terkait
hitlog-analytic