Intip Isi Garasi Pangeran Charles, Mewah khas Putra Raja
100kpj – Berasal dari keluarga kerajaan, membuat Pangeran Charles terbiasa mengadopsi gaya hidup mewah. Selain gaya berpakaian, koleksi kendaraan putra sulung Ratu Elizabeth II itu pun kerap menjadi sorotan.
Dikutip dari Hotcars, Jumat 3 Juli 2020, ia terpantau menyimpan mobil dari berbagai model di garasi pribadinya. Namun, kebanyakan buatan Eropa. Salah satunya yakni Aston Martin Vantage V8. Kendaraan dengan gaya kabriolet itu sudah Charles kendarai sejak 1989. Hingga kini, lapisan bodinya masih kinclong seperti unit baru.
Baca juga: Diam-diam Ma’ruf Amin Koleksi Mobil Mewah, Dibeli Sebelum Jadi Wapres
Vantage V8 sendiri kabarnya merupakan pemberian atau hadiah dari Syekh asal Bahrain, yang bernama Isa Bin Salman Al-Khalifa.
Sebenarnya, kendaraan tersebut bukanlah mobil Aston Martin pertama yang mengisi ruang garasi sang pangeran. Sebab sebelumnya, ia lebih dulu memiliki Volante DB6 dan menjadi mobil pribadi pertamanya.
Sama seperti Vantage V8, Charles mendapatkan Volante DB6 tanpa harus membelinya. Pihak Aston Martin secara khusus menghadiahi mobil tersebut kepada sang putera mahkota di ulang tahunnya yang ke-21.

Punya Rumah Mirip Istana Dubai, Jangan Kaget Lihat Koleksi Mobil Andika Perkasa

Harta Berjalan Anwar Usman Paman Gibran Rakabuming yang Kembali Melanggar Kode Etik

Intip Harta Berjalan Pejabat di balik Korupsi Timah yang Rugikan Negara Rp271 Triliun

Koleksi Mobil Mewah Helena Lim, Crazy Rich PIK Tersangka Korupsi Timah

Disorot Menjelang Hasil Pengumuman Pemilu, Ini Harta Berjalan Ketua KPU

Bikin Kaget Isi Garasi Sekda Bandung Ema Sumarna, Tersangka Korupsi Smart City

Mewahnya Garasi Viktor Laiskodat yang Lolos ke Senayan Walau Dikalahkan Ratu Wulla

Harta Berjalan Helena Lim Crazy Rich PIK yang Tersandung Korupsi Timah

Mengejutkan Harta Berjalan Menteri Bahlil yang Didesak DPR Agar Diperiksa KPK

Mewahnya Isi Garasi Senator Bali Arya Wedakarna yang Dipecat Jokowi

Mobil Listrik di IIMS 2025 Cuma Rp184 Juta! Ada yang Bisa Disewa Tanpa Beli, Tampilannya Gak Main-ma

Wajib Tahu! Peran Penting Lubang pada Cakram Rem Motor untuk Keselamatan Berkendara

Jalan Tol Jadi Alternatif Perjalanan Jauh, Ini yang Harus Diperhatikan Pengendara

Fitur Terbaru Smart Hybrid Vehicle by Suzuki, Tools Pintar yang Buat Berkendara Semakin Nyaman
