Simpel Sih, Tapi Modif XMAX Ini Habis Puluhan Juta, Apa Istimewanya?
100kpj – Modifikasi menjadi cara agar motor yang Anda miliki berbeda dari yang lain. Namun jika modifikasi yang dilakukan berlebihan dan menggangu fungsi dari beberapa komponen, tentu menjadi tidak nyaman.
Karena ada juga yang memodifikasi motornya agar lebih nyaman dari standar pabrikan. Salah satunya dengan menyematkan produk-produk aftermarket yang memang secaa kualitas sudah terbukti.
Seperti yang dilakukan Saputro dengan Yamaha XMAX 250 miliknya. Meski tampilannya terlihat standar, namun ada beberapa komponen aftermarket yang menempel pada skutik gambot tersebut.
Salah satu yang menyita perhatian penggunaan shock breaker Ohlins di bagian belakang. Menurutnya, alasan mengganti peredam kejut standar pabrikan, agar lebih nyaman digunakan di berbagai medan.
“Ohlins dengan ulir hitam ini harganya Rp15 juta lebih mahal dari ulir standar warna kuning (Rp9 juta). Menurut saya lebih nyaman Ohlins baik di jalan rata saat lurus atau permukaan tidak rata,” ujarnya kepada 100kpj.com, Selasa 20 Agustus 2019.
Pria yang juga menjabat sebagai Marketing di PT Mega Karya Mandiri sebagai produsen helm Cargloss itu menyebut, ukuran ban tetap dipertahankan standar, hanya warna pelek diganti dari hitam ke emas jenis matte atau dof.

Terungkap! Kenapa Knalpot Racing Bikin NMAX Ngempos? Ini Penjelasannya

Bikin Tarikan Motor Lebih Enteng! Ini Rahasia Porting Polish Harian yang Jarang Diketahui Mekanik

3 Modifikasi Terbaik Yamaha Fazzio Akan Hadir di IMOS 2024

Kontes Modifikasi Pertama Khusus Yamaha Fazzio

Modifikasi Yamaha Fazzio yang Terinspirasi Tukang Tahu Penguasa Gunung Jepang

Kompetisi Motor Listrik Kustom Pertama di Indonesia Digelar Bulan Ini

Gaya Retro Racing Bakal Jadi Tren Modifikasi Vespa di 2024

Modifikasi Yamaha Grand Filano, Bisa Bawa Penumpang Lebih Banyak

Jangan Salah Modifikasi Motor, Pakai Aksesori Ini saat Musim Hujan Berbahaya

Gokil, Yamaha Fazzio Ini Tampil Gahar Dijejali Mesin Xmax 300

Roller Silang Ringan untuk Vario 125: Apa Saja Pengaruhnya?

Awas, Jangan Keliru! Ini Efeknya Jika Salah Modifikasi Roller CVT!

Gokil! Per CVT Vario 125 2013 Versi Modif Ulur, Enteng Tanpa Gerung di Kecepatan Hampir 100 km/jam

Komunitas Toyota Corolla Altis Rayakan Ulang Tahun ke-13
