Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Jangan Kaget, Segini Jumlah Ban yang Dipakai di Balap MotoGP

Ban Michelin MotoGP
Sumber :

Ban Michelin MotoGP

Sementara jika kualifikasi dalam kondisi trek basah, pembalap yang melalui Q1 ke Q2 bebas untuk memilih ban hujan tambahan di bagian depan dan belakang. Namun jika race director menyatakan salah satu dari dua sesi kualifikasi basah dan yang lainnya kering, ban tambahan tidak diperlukan.

Pada prinsipnya, ketika hujan untuk sesi latihan, kualifikasi dan balapan, masing-masing pembalap menerima 13 ban hujan ( 6 ban depan dan 7 ban belakang), yang dapat dipilih dari dua campuran yang tersedia (soft, medium, ekstra soft).

Untuk tekanan udara minimum ban belakang ditetapkan sebesar 1,7 bar terlepas dari ban hujan atau slick. Sedangkan tekanan ban depan sebesar 1,9 bar untuk ban slick dan 2,0 bar untuk ban hujan.

Berkaca pada kejadian yang dialami oleh Loriz Baz (Avintia Ducati) yang bannya meledak pada kecepatan tinngi di trek lurus sikuit Sepang, diakibatkan dari tekanan ban yang terlalu rendah maka aturan tekanan ban minimun tersebut berlaku bagi setiap pembalap MotoGP

Kejadian fatal ban belakang meletus di trek Sepang dialami oleh Loris Baz (Avintia Ducati). Meledak dengan kecepatan tinggi di trek lurus akibat dari tekanan ban yang terlalu rendah. (re2)

 

Berita Terkait
hitlog-analytic