Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Liburan Panjang Imlek, Polisi Lakukan Ini di Jalan Tol

Pemeriksaan pemudik di jalan tol
Sumber :

“Antisipasi libur panjang ini, kita sudah lakukan yaitu random test di rest area, jalan tol. Ini kesiapan kita bahwa Terminal Pulogebang sudah siap untuk melakukan langkah-langkah prokes COVID-19 yang harus dilakukan oleh penumpang. Agar COVID-19 bisa ditekan secara maksimal,” jelas dia.

Dalam pengecekan ini, Istiono menyampaikan PPKM Mikro tertuang dalam Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian menerbitkan Instruksi Mendagri Nomor 3 Tahun 2021. Menurutnya, aturan tersebut memuat tentang PPKM berbasis mikro dan pembentukan posko penanganan COVID-19 di tingkat desa dan kelurahan dalam rangka pengendalian COVID-19.

“Dasar ini menjadikan kita untuk melakukan antisipasi sekaligus libur panjang. Hari ini kita cek, bagaimana langkah-langkah yang dilakukan Pulo gebang untuk menerapkan penumpang umum harus dilakukan rapid test. Bisa juga dilakukan secara random,” pungkasnya.

Baca juga: Mobil Listrik Pertama Polisi di RI Hanya Untuk Mengawal Ridwan Kamil

Berita Terkait
hitlog-analytic