12 Rekomendasi Oli Full Sintetik Terbaik dengan Fitur Pembersih Aktif, Rahasia Mesin Kinclong!
2. Federal Matic Racing
Berbeda dengan Federal oli warna oranye atau biru, Federal Matic Racing hadir dalam kemasan putih dan merupakan oli full sintetik. Harganya cukup terjangkau, di bawah Rp60.000 per liter.
3. Pertamina Enduro Racing
Pilihan lain dari Pertamina ini juga merupakan oli full sintetik. Sangat direkomendasikan untuk pengendara ojek online karena dikenal mampu menjaga suhu mesin tetap adem.
Harga rata-rata sekitar Rp60.000. Waspada terhadap harga yang terlalu murah di bawah Rp40.000, karena kemungkinan besar adalah produk palsu.
4. Yamalube Super Matic
Pastikan memilih varian "Super Matic" yang berwarna biru, bukan Yamalube Matic kuning atau Power Matic. Oli ini unggul dalam menjaga kehalusan mesin sekaligus membersihkan komponen di dalamnya. Harganya sekitar Rp65.000.

Rahasia Hemat BBM Motor Anda! Ikuti 3 Tips Jitu Ini

Pilihan Oli Terbaik untuk Motor Harian dan Balap, Anti Ngempos di Kecepatan Tinggi!

Rekomendasi dan Tips Memilih Oli untuk Honda Beat, Scoopy, dan Genio: Jaga Mesin Tetap Awet!

Oli Terbaik untuk Honda BeAT dan Scoopy KOJ Terbaru, Performa Optimal, Mesin Lebih Awet!

Rekomendasi Oli Terbaik untuk Motor Matic Karbu agar Tetap Adem dan Optimal

4 Oli Terbaik untuk Motor Matic, Pilihan Terbaik Anti-Slip Kopling!

Mesin Motor Kasar? Ini Penyebab dan Pilihan Oli Terbaiknya!

Cara Ganti Seal Klep Bocor Motor Vixion Biar Mesin Nggak Ngempos Lagi!

Pentingnya Tune Up Motor Berkala: Jaga Performa, Hemat BBM, dan Awetkan Mesin!

Jangan Sepelekan Kiprok Rusak! Ini Dampaknya pada Motor dan Pentingnya Penggantian Segera

Aki Motor Mio J Tekor Terus? Ini Cara Bikin Pengisian Normal Lagi, Auto Gak Mogok!

Klep Vario Mulai Berisik? Gini Cara Ngetop Klep Cuma Lewat Engkol, Gak Pake Bongkar Magnet!

Motor Bunyi Kletek-Kletek di Tengah? Jangan Langsung Bongkar Mesin, Cek Magnet Dulu!

Aki Motor Soak? Jangan Langsung Ganti! Ini Cara Bikin Hidup Lagi Cuma Modal Kawat!
