Toyota Innova Zenix Dimodifikasi Pakai Muka Alphard, Jadi Aneh Gak Sih?
100kpj – Toyota Innova Zenix merupakan mobil multi purpose (MPV) memiliki desain yang sudah bagus. Namun, seorang pria di India malah modifikasi dengan memasangkan muka atau fascia milik Toyota Alphard pada keluarga Kijang tersebut.
Seperti diketahui, Alphard merupakan MPV mewah di Toyota. Akan tetapi dengan dipasangkannya pada Innova Hycross atau Zenix malah terlihat maksa banget.
Modifikasi ini dilakukan oleh Youtuber Gaurav Singh asal India. Dalam video berdurasi 4 menit, dia memperlihatkan detail modifikasi dari Innova Zenix miliknya tersebut dengan judul 'Pertama di India, Modifikasi Innova HyCross'.
Melansir dari Cartoq, Rabu 8 November 2023, dia memasangkan fascia Alphard model 2018-2022 yang memiliki gril cukup khas. Di mana, ada pilar tegak lurus sebanyak enam buah dengan balutan chrome.
Lalu bumper padat di bagian bawah yang mirip seperti MG Maxus. Sedangkan bagian lampu utama masih mempertahankan desain standar dari Innova Zenix dengan LED dan DRL.

Gokil, Yamaha Fazzio Ini Tampil Gahar Dijejali Mesin Xmax 300

Beda dari Firli Bahuri, Motor Ketua KPK Sementara Nawawi Pomolango Cuma Honda Beat dan Mobil Ini

Isi Garasi Polisi yang Berani Tetapkan Ketua KPK Firli Bahuri Tersangka Pemerasan

Pelat Nomor Mobil Prabowo Dianggap Sama dengan Nomor Presiden Jokowi saat Main Bola

Rizky Billar Lelang Mobil Pertamanya Rp250 Juta Buat Palestina, Apa Istimewanya?

Ganjar-Mahfud MD Naik Mobil Terlaris di Indonesia saat Ambil Nomor Urut di KPU

Gegara Banyak Korban, Muncul Wacana Larangan Mobil Pakai Kaca Film

Bulan Ini MPV Listrik Mewah Volvo Hadir, Bikin Toyota Alphard dan Lexus LM Minder

Perwakilan Komunitas Honda BeAT Mendapatkan CB150X Modifikasi di Honda Bikers Day 2023

Hartanya Rp24 Miliar, Mengejutkan Isi Garasi Achsanul Qosasi Tersangka Korupsi BTS

Solidaritas Jadi Kunci Komunitas Jakarta Jupiter Club Bertahan hingga 2 Dekade

Gokil, Yamaha Fazzio Ini Tampil Gahar Dijejali Mesin Xmax 300

Gandeng Korlantas Polri, Honda Ajak Komunitas Berkendara dengan Aman

Toyota Innova Zenix Dimodifikasi Pakai Muka Alphard, Jadi Aneh Gak Sih?
