100KPJ

Ganti Rantai Harus Sekalian Girnya, Mitos atau Fakta?

Share :

Ia menambahkan, rantai dan gir yang tidak terpasang secara presisi bisa membahayakan pengendara saat melaju dengan kecepatan ekstra. Sebab, mata gir yang tumpul dan tak mencancap sempurna pada cela rantai bisa saja terlepas akibat putaran roda yang cepat.

“Jadi sebenarnya pergantian gir dan rantai bersamaan itu sifatnya kondisional. Pokoknya perhatikan mata girnya aja. Kalau masih runcing dan belum haus, silakan dipakai lagi. Tapi kalau sudah tumpul, ya jangan,” kata dia. (re2)

Share :
Berita Terkait