Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Hujan Terus Nih, Yuk Ikuti 5 Tips Memilih Jas Hujan yang Tepat

Cara Bijak Hadapi Banjir
Sumber :

100kpj – Hujan sudah mulai turun di beberapa wilayah sekitar Jabodetabek, ini tentunya akan cukup menghambat aktifitas Anda. Seperti saat berkendara sepeda motor, maka itu jas hujan menjadi perlengkapan yang wajib dimiliki.

Jika Anda belum memiliki, segeralah membelinya demi kenyamanan dalam berkendara. Tapi ingat, jangan sembarangan dalam memilih jas hujan karena harus memikirkan faktor keselamatan dan tak sembarangan beli.

Motor terendam banjir

Baca Juga: 7 Hal yang Harus Diperhatikan Agar Tak Kena Tilang saat Naik Motor

Berikut 5 Tips Memilih Jas Hujan

1.Pilih Warna Yang Terang

Jas hujan memiliki banyak pilihan warna, usahakan pilih warna yang terang supaya ketika dipakai mudah terlihat oleh pengendara lain supaya tidak terjadi hal yang tidak diinginkan.

Berita Terkait
hitlog-analytic