Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Aki Kering Mati Total? Ini Cara Mudah "Menghidupkannya" Kembali!

Aki kering
Sumber :

Langkah inti dari metode ini adalah penambahan air aki zuur. 

Dengan hati-hati, air aki tersebut bisa disuntikkan ke dalam setiap sel aki menggunakan suntikan yang dilengkapi selang kecil. 

Pastikan setiap sel mendapatkan cairan yang sama rata, sekitar 10 mililiter. Sebab, aki kering memiliki pemuaian yang sangat sedikit dan kelebihan cairan bisa menyebabkan kebocoran. 

Setelah semua sel terisi, sobat KPJ yang tidak memiliki charger aki bisa langsung menutup aki dan memasangnya kembali ke motor. 

Setelah itu, motor bisa diengkol dan dicoba untuk dijalankan sekitar 3-5 kilometer. Harapannya, putaran mesin akan membantu proses pengisian dan reaktivasi aki.

Namun, jika sobat KPJ memiliki charger aki, lebih baik untuk mengecas aki terlebih dahulu sebelum menutupnya. Proses ini dilakukan agar pemuaian awal terjadi saat penutup aki masih terbuka.

Setelah mengecas aki kurang lebih 5 menit, sobat KPJ bisa mencabut charger dan kembali menguji aki dengan lampu. 

Berita Terkait
hitlog-analytic