Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Nggak Perlu ke Bengkel! Ini Rahasia Ganti Kampas Rem Kia Sorento Secara Aman dan Mudah!

Tutorial ganti kampas rem mobil
Sumber :

-  Gemuk/grease

Langkah-langkah:

1. Parkir mobil di tempat datar, ganjal ban belakang untuk keamanan.

2. Kendurkan baut velg, dongkrak mobil lalu lepas roda depan.

3. Buka dua baut kaliper menggunakan kunci 12 mm.

4. Lepas kampas rem lama dan plat atasnya, bersihkan bagian rem dengan sabun dan sikat.

5. Keringkan bagian rem, pastikan tidak ada getas pada karet pelindung.

Berita Terkait
hitlog-analytic