Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Biar Hemat, Ini Perawatan Motor yang Bisa Dilakukan di Rumah

Merawat Motor
Sumber :

Mulai dari injakan kaki, lubang kunci, engsel, tuas, dan kabel. Periksa selalu buku panduan manual untuk mendapatkan langkah yang sesuai dengan motor yang Anda miliki.

Cek rantai Rantai motor merupakan komponen yang sangat penting, karena berfungsi untuk menghubungkan mesin dan roda agar bisa bergerak.

Penting untuk selalu memperhatikan kondisi rantai motor, dan memahami bagaimana kondisi rantai yang tepat bagi motor Anda.

Langkah pertama, Anda bisa mengendurkan baut yang ada di as roda belakang, selanjutnya kencangkan baut yang terletak di sisi motor sampai kamu merasa sudah mendapatkan kekencangkan yang sesuai baik di sisi kiri atau sisi kanan.

Jangan lupa pasang kembali baut di as roda yang tadi telah Anda lepaskan. Pastikan pemilik motor membaca terlebih dahulu buku panduan yang berisi langkah lengkap, tata cara perawatan motor yang bisa dilakukan sendiri di rumah.

Berita Terkait
hitlog-analytic