Di Gianantonio Cuekin Kode Rahasia Mapping 8 Jelang Kalahkan Bagnaia, Apa Itu?
100kpj – Fabio Di Giannantonio juara MotoGP Qatar usai memenangi duel dengan Francesco Bagnaia di lap akhir. Namun, sempat muncul kode rahasia 'mapping 8' jelang Di Giannantonio menyalip sang pemuncak klasemen itu. Apa itu?
Dalam balapan yang berlangsung di Sirkuit Losail, Pecco Bagnaia memulai balapan dari posisi keempat. Namun, dia berhasil merangsek ke posisi pertama sejak awal lap dan berhasil memimpin balapan.
Sial bagi pembalap asal Italia itu, posisinya direbut oleh Fabio Di Giannantonio saat balapan menyisakan 4 lap lagi. Dalam pertarungan sengit di tikungan pertama, Bagnaia melebar dan tertinggal cukup jauh oleh pembalap Gresini Racing tersebut.
Baca Juga: Di Giannantonio Juara MotoGP Qatar 2023 Usai Kalahkan Bagnaia, Martin Melempem
Saat mengejar Bagnaia, Di Giannantonio mendapat pesan 'mapping 8' di dasbornya pada lap ke-18. Seperti diketahui, ini adalah pesan kode team order yang dikeluarkan Ducati kepada Jorge Lorenzo pada 2017.
Di mana, saat di dua putaran terakhir musim itu ketika rekan setimnya, Andrea Dovizioso, berjuang untuk memperebutkan gelar juara. Di Giannantonio yang didepak dari Gresini Racing akhir musim ini dinilai menghiraukan team order itu.

Ducati: Marquez ke Tim Satelit untuk Bersenang-senang dan Bikin Tim Pabrikan Iri

Honda Tak Kaget Marc Marquez Bisa Tampil Menggila dengan Motor Ducati

Marquez Tersenyum Usai Jajal Motor Desmosedici GP23, Ducati: Bukan Hal Mengejutkan

Spesifikasi Motor Ducati yang Bikin Marc Marquez Menggila

Maverick Vinales Tercepat di Tes MotoGP Valencia 2023, Marc Marquez ke-4

Marc Marquez Langsung Tampil Menggila dengan Motor Ducati di Tes Valencia

Tim Balap RNF Asal Malaysia Didepak dari MotoGP karena Banyak Masalah, Gimana Nasib Pembalapnya?

Fabio Di Giannantonio Resmi Gabung Pertamina VR46 Racing Team di MotoGP 2024

Ducati Kuasai Balap Motor Dunia, Juara MotoGP Hingga WSBK Berturut-turut

Luca Marini Resmi Gabung Repsol Honda Gantikan Marc Marquez di MotoGP 2024

Honda Tak Kaget Marc Marquez Bisa Tampil Menggila dengan Motor Ducati

Ducati: Marquez ke Tim Satelit untuk Bersenang-senang dan Bikin Tim Pabrikan Iri

Balap Mobil Porsche GT3 Pertama di Indonesia Digelar di Sirkuit Mandalika

Usaha Keras Tim Balap Mobil Indonesia Bertahan Ribuan KM di Sepang Malaysia
