Ternyata Pembalap Bule yang Singkirkan Dimas Ekky itu Keturunan Jawa
100kpj – Pertamina Mandalika SAG Team akhirnya mengumumkan dua pembalap yang akan bertarung di ajang balapan kelas dunia bertajuk Moto2 pada musim 2021 mendatang, sayangnya kedua pembalap jagoan Pertamina Mandalika SAG Team tidak memakai jasa dari pembalap Indonesia.
Kedua pembalap itu adalah Thomas Luthi dan Bo Bendsneyder, Thomas Luthi sudah tanda tangan kontrak dengan SAG Racing Team sebelum berkolaborasi dengan Mandalika Racing Team Indonesia, yang membawa Pertamina sebagai sponsor utama.
Sehingga sebelumnya diumumkannya Bo Bendsneyder menjadi rekan satu timnya Luthi, publik di Indonesia mengira akan diisi oleh pembalap dari Tanah Air. Apalagi sejak awal, Mandalika Racing Team Indonesia selalu menghadirkan Dimas Ekky yang memang punya pengalaman balapan di Moto2 selama satu musim. Sehingga wajar jika publik berfikir bahwa Dimas Ekky yang akan tampil.
"Jadi begini, kami itu selalu berdiskusi dengan SAG Racing Team juga dengan IRTA dan Dorna. Ada beberapa pembalap Indonesia yang pernah bermain di ajang kejuaraan dunia yang kami usulkan kepada IRTA dan Dorna, namun kami disarankan untuk memilih pembalap lain. Akhirnya kami berdiskusi dengan SAG Racing Team dan akhirnya terpilihlah Bo Bendsneyder untuk mendampingi Luthi," ungkap Kemalsyah Nasution, Team Principal Mandalika SAG Team, kepada 100KPJ melalui sambungan telepon.

Pakai Motor Yamaha yang Lebih Kencang Aldi Satya Mahendara Terjun di WorldSSP600

Yamaha YZF-R9 Jadi Tunggangan Aldi Satya Mahendra di WorldSSP 2025

Aldi Satya Mahendra Pembalap Indonesia Pertama yang Juara Dunia

Pembalap Indonesia Bakal Ramaikan MotoGP Aragon 2024

Veda Ega dan Adenanta Putra Cetak Sejarah di ARRC Sirkuit Mandalika

Daftar Pembalap Calon Pengganti Marc Marquez di Gresini Racing

Pembalap Toyota Kibarkan Merah Putih di Jepang GT World Challenge Asia 2024

Pembalap Asal Jawa Tengah Kibarkan Merah Putih di China

Naik Kelas, Veda Ega Pratama Promosi ke Red Bull MotoGP Rookies Cup 2024

Valentino Rossi Bocorkan Pengganti Luca Marini di Pertamina VR46 Racing MotoGP 2024

PT Suzuki Indomobil Sales Kembali Buka Suzuki Owners Fun Race 2025

Aldi Satya Mahendra Baru Bisa Percaya Diri Setelah Raih 10 Besar di World Supersport 2025,

Harumkan Bangsa, 2 Pemuda Indonesia Siap Bersaing di Junior GP World Championship Eropa

Max Verstappen Sebut Marc Marquez Perlu Belajar ke Francesco Bagnaia
