Ramai Kebijakan Pajak Mobil Baru Nol Persen, Bagaimana dengan Motor?
100kpj – Relaksasi pajak pembelian mobil baru tengah menjadi isu hangat usai disampaikan oleh Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita. Hal itu bertujuan untuk mempercepat pemulihan di sektor industri otomotif.
Kinerja industri otomotif pada semester pertama 2020 terbilang melambat dibandingkan periode yang sama tahun lalu. Hal ini terjadi, karena dampak COVID-19 yang terjadi sejak Maret 2020.
Baca Juga: Lewat Aplikasi Si Ondel Bayar Pajak Kendaraan Jadi Gak Ribet
Bagaimana dengan Sepeda Motor?
Ketua Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia, Sigit Kumala menjelaskan, industri kendaraan bermotor roda dua sebelum pandemi mengalami tren peningkatan.
“Dari 2017 sampai 2019 menunjukkan tren meningkat. Namun, kami tidak bisa menghindar di tahun ini, industri terdampak COVID-19. Posisi dari Januari hingga Juli 2020, terkoreksi minus 42 persen dibandingkan periode yang sama tahun lalu,” ujarnya, dilansir dari VIVA Otomotif.

Pahami Kode Kekentalan Oli Kendaraan Anda, Berikut Daftar Lengkapnya untuk Mobil dan Motor!

Panduan Rakit Piston dan Blok Motor 2 Tak Biar Motor Ngacir Lagi!

Baut Tutup Master Rem Patah? Jangan Khawatir, Ini Cara Benerinnya!

Lampu MIL Nyala Kode 52 di Motor Matic Honda? Jangan Panik, Ini Solusinya!

Awas! Lubang Kecil di Pompa Air Motor Jangan Disumbat, Bahaya Banget!

Lampu V-belt NMAX Berkedip? Jangan Panik! Ini Tandanya Harus Servis CVT!

Rem Motor Kamu Aneh? Cepat Pakem, Tapi Pelan Malah Blong? Ini Solusinya!

Cara Mudah Mengatasi Jarum Indikator Bensin BeAT FI yang Tidak Naik

Jarum Bensin Kawasaki KLX Ngaco? Ini Rahasia Bikin Akurat Lagi!

Panduan Lengkap Servis CVT Yamaha Aerox: Getaran Geredek Hilang, Motor Kembali Enak!

Yuk Kenali, Ternyata Ini Peran Penting Roller di Motor Matic untuk Akselerasi Optimal!

Pentingnya Busi Motor, Si Kecil Penentu Kinerja Mesin!

Daftar Harga Baterai Motor Listrik di Indonesia, Pilihan Beragam dan Harga Variatif!

Mau Ganti Busi Motor? Ini Daftar Harga Terlengkap Berbagai Jenis Busi Motor!
