Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Rangka eSAF Honda yang Viral Rawan Keropos Ternyata Punya Garansi 1 Tahun

Honda Vario 160 di IMOS 2022
Sumber :

100kpj – Viral rangka eSAF pada motor Honda mengalami masalah, mulai dari karatan, keropos hingga mudah patah. Ternyata, Astra Honda Motor (AHM) memberikan garansi untuk rangka motor selama satu tahun.

Belakangan rangka eSAF pada motor matik Honda menjadi sorotan dan viral karena ada keluhan di sosial media yang disebut mudah keropos dan karatan. Salah satu yang viral rangka patah dan keropos adalah Honda Vario 160, dan BeAT baru lansiran 2020.

Di mana pada bagian lekukan sasis bawah tepatnya di bawah foot step ada korosi, alias karat, hingga keropos. Jika mengutip pada lama resmi AHM, Selasa 22 Agustus 2023, konsumen mendapatkan beberapa garansi setiap pembeli motor baru.

Mulai dari garansi mesin 3 tahun atau 30 ribu Km tergantung yang lebih dulu dicapai. Kemudian garansi komponen PGM-FI (khusus untuk motor berteknologi PGM-FI) selama 5 tahun atau 50 ribu km, tergantung mana yang lebih dulu dicapai.

Nah, rangka motor juga ternyata masuk dalam garansi tersebut. Disebutkan garansi rangka dan sistem kelistrikan – 1 tahun atau 10,000 KM tergantung mana yang lebih dulu dicapai.

Rangka esaf pada motor Honda

Tentunya, garansi-garansi tersebut hanya berlaku untuk penggantian atau perbaikan suku cadang yang rusak akibat:

Berita Terkait
hitlog-analytic