Catatan Penting Untuk Pemilik Motor Sport saat Pilih Oli Mesin
100kpj – Untuk mendapatkan mesin yang lebih bertenaga, motor balap biasanya memiliki kompresi ruang bakar yang lebih padat. Diameter piston, dan klep dibuat lebih besar, serta penyesuaian noken as atau camshaft.
Bukan hanya itu, asupan bahan bakar dibuat lebih boros dengan menyesuaikan sistem injeksi atau lubang injektornya. Diiringi dengan pengapian, atau penyetelan dari ECU (Electronic Control Unit).
Baca juga: Royal Enfield Percepat Garap Motor Listrik, Rekrut Tenaga Ahli
Bukan hanya di motor balap, perkembangan teknologi juga membuat mesin kendaraan roda dua dalam kondisi standar pabrikan semakin ringkas, dan ringan. Jarak antara komponen di dalamnya dirancang lebih rapat.
Bagian piston dan dinding silinder dibuat lebih rapat, tujuannya untuk mengoptimalkan kompresi ruang bakar. Hal itu juga diterapkan pada motor sport, untuk mencegah bahan bakar menyusup ke sistem pelumasan.
“Karena jarak yang lebih rapat, mesin-mesin motor sekarang membutuhkan viskositas pelumas yang encer,” ujar Technical Specialist PT Pertamina Lubricants, Brahma Putra Mahayana dikutip dari keterangan resminya, Rabu 26 Oktober 2022.

Fabio Di Giannantonio Resmi Gabung Pertamina VR46 Racing Team di MotoGP 2024

Valentino Rossi Bocorkan Pengganti Luca Marini di Pertamina VR46 Racing MotoGP 2024

RSV Racing Championship 2023, Ajang Balap Motor Lokal dengan Hadiah Terbesar

Musim Hujan Pengguna Motor Perlu Tahu Ini Biar Gak Tergelincir di Jalan

Aktif di Jagat Maya, Oli Sponsor Gresini Racing MotoGP Mendapatkan Ini

Hina Polisi Hingga Aniaya Pacar, Leon Dozan Ternyata Suka Naik Motor Sport

15 Kota di Indonesia Menilai Oli Motor Buatan Lokal Ini, Untuk Apa?

Motor Listrik Kawasaki Ninja e-1 dan Z e-1 Meluncur di RI, Harganya Mengejutkan

Motor dan Mereknya Dijiplak Pabrikan China Jadi Ducasu, Ini Kata Bos Ducati

Makin Moncer, Penjualan Motor di Indonesia Tembus 5,2 Juta Unit

Cuma Terbang 10 Menit, ETLE Drone Sukses Rekam 30 Pelanggaran Lalu Lintas

Aismoli Minta Aturan Subsidi Konversi Motor Listrik Jadi Rp10 Juta Segera Diterbitkan

Spesifikasi Motor Ducati yang Bikin Marc Marquez Menggila

VKTR dan PENS Patenkan 14 Inovasi Kendaraan Listrik
