Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Cakep-cakep Nih Suzuki GSX-R1000R Legend Edition Buat Koleksi

Suzuki GSX-R1000R Legend Edition
Sumber :

100kpj – Bagi kalian yang merupakan fans dari tim Suzuki di ajang MotoGP, harus punya motor-motor edisi terbatas dari pabrikan asal Jepang tersebut. Ya, Suzuki baru saja merilis motor GSX-R1000R legend edition.

Suzuki GSX-R1000R ini mendapatkan livery yang pernah dipakai para pembalapa juara dunia GP500 dan MotoGP dari Suzuki. Dilansir dari Motorbeam, Selasa 29 Desember 2020, ada tujuh pilihan yang diberikan dan semuanya dijamin cakep.

Baca Juga: Awas Kurang Saldo, Ini Daftar Tarif Baru Tol Trans Jawa di Akhir Tahun

Suzuki GSX-R1000R Legend Edition

Pertama ada motor dengan livery balap dari Barry Sheene (Team Heron-Texaco RG500 1976 dan Team Heron-Texaco RG500 Black 1977). Saat itu, dia merebut enam kemenangan.

Lanjut ada Marco Lucchinelli (Team Gallina RG500 1982), Franco Uncini (Team Gallina RG500 1982). Marco kala itu meraih lima kemenangan dan dua podium saat memakai livery tersebut.

Berita Terkait
hitlog-analytic