Sebelum Dijual di RI, Mobil China Ini Lolos Uji Tabrak dengan Nilai Sempurna
Selain itu dilengkapi sabuk pengaman pembatas gaya prategangan (pre-tensioned force-limiting) sebanyak 4 titik. Sabuk ini mengencang saat terjadi benturan untuk meminimalkan pergerakan penumpang.
Mobil SUV monokok itu memiliki rangka yang terintegrasi dengan baja kekuatan tinggi generasi ketiga. Dikembangkan melalui lebih dari 100.000 eksperimen, mengoptimalkan struktur bodi, dan memenuhi persyaratan material yang ketat.
Baja kekuatan tinggi ini mencakup lebih dari 60 persen dari bobot bodi kendaraan, dan desainnya menggunakan panel penguat yang terinspirasi dari bambu untuk meningkatkan integritas struktural.
Area-area penting, termasuk kabin, diperkuat dengan enam buah baja hot-formed kekuatan ultra-tinggi dari benteler, yang selanjutnya meningkatkan ketahanan benturan.
Balok benturan depan menggunakan paduan aluminium penyerap energi tinggi yang menyeimbangkan antara penyerapan benturan, transmisi gaya, dan bobot ringan untuk melindungi penumpang saat terjadi tabrakan.
Tiggo 8 Pro Max dilengkapi dengan ADAS (Advanced Driving Assistant System) level 2 dengan 15 fitur di dalamnya, sedangkan Tiggo 8 Pro yang sudah dijual di RI hanya memiliki 13 fitur di dalam sistem keamanan tersebut.

Gebrakan Neta di Tahun Depan demi Mendongkrak Penjualan di Indonesia

Mitsubishi XForce Varian Tertinggi Punya Fitur Canggih, Bisa Jalan Sendiri

Test Drive All New Hyundai Santa Fe Hybrid, Siap Disegani Orang di Jalan

BYD Catatkan 1.400 SPK Selama 10 Hari, Ini Model Terlarisnya

Lantaran Bentuknya Unik, Pengguna Mobil Listrik Ini Jadi Perhatian di Jalan

Ribuan Orang RI Menunggu All New Santa Fe Sampai ke Rumah

Tahun Depan Mobil Listrik Aletra akan Dibuat di Purwakarta

Komparasi Aletra L8 vs BYD M6, Beda Harga Gimana Jarak Tempuhnya

Kencan Singkat Pakai Hyundai Tucson Hybrid Baru, Torsinya Boleh Juga

Hyundai Siap Meluncurkan Mobil Listrik Baru di Akhir Tahun Ini

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Punya Segudang Pengalaman Mobil 1 Mengklaim Bukan Sekadar Oli Mesin

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK
