Promo Wuling Alvez di Bulan Ini, Cuma Segini Cicilan Per Bulannya
100kpj - Demi menarik perhatian konsumen, produsen kendaraan bersama jaringan diler menggelar beragam promo penjualan. Seperti yang diterapkan Wuling Motors untuk setiap pembelian Wuling Alvez di Juli 2023.
Dalam keterangan resminya, Wuling menawarkan promo ‘Drive Into The Holiday’, khusus Alvez berupa DP (Down Payment) mulai Rp20 jutaan, dengan cicilan per bulan Rp3 jutaan dengan tenor yang ditentukan.
Belum termasuk diskon yang diberikan oleh masing-masing diler dengan nominal berbeda-beda, salah satu tenaga penjual diler Wuling di wilayah Jakarta Barat, ada potongan harga untuk pembelian Alvez.
"Diskonnya masih sama kayak bulan lalu, kisarannya Rp4 jutaan tapi saya bisa kasih lebih tergantung tipenya,” ujar salah satu sales diler Wuling yang tidak ingin disebutkan namanya kepada 100kpj.
Wuling Alvez ditawarkan tiga varian, harganya mulai Rp209 juta tipe SE, Rp255 juta tipe CE, dan EX sebagai varian tertinggi hanya Rp295 juta. Jauh lebih terjangkau dibandingkan SUV kompak sekelasnya.
Meski secara harga lebih murah dari Hyundai Creta, Honda HR-V, atau Toyota Yaris Cross, namun Alvez tetap memiliki segudang fitur canggih.

Gebrakan Neta di Tahun Depan demi Mendongkrak Penjualan di Indonesia

Mitsubishi XForce Varian Tertinggi Punya Fitur Canggih, Bisa Jalan Sendiri

Test Drive All New Hyundai Santa Fe Hybrid, Siap Disegani Orang di Jalan

Beli Mobil Listrik Wuling Menjelang Akhir Tahun Gak ada Ruginya, Kok Bisa?

BYD Catatkan 1.400 SPK Selama 10 Hari, Ini Model Terlarisnya

Lantaran Bentuknya Unik, Pengguna Mobil Listrik Ini Jadi Perhatian di Jalan

Ribuan Orang RI Menunggu All New Santa Fe Sampai ke Rumah

Tahun Depan Mobil Listrik Aletra akan Dibuat di Purwakarta

Komparasi Aletra L8 vs BYD M6, Beda Harga Gimana Jarak Tempuhnya

Wuling Gandeng DHL Demi Optimalkan Distribusi Suku Cadang

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Punya Segudang Pengalaman Mobil 1 Mengklaim Bukan Sekadar Oli Mesin

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK
