Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Wuling Mini EV Cabrio Laku 100 Ribu Unit dalam 3 Hari, Ini Speknya

Wuling Mini EV Cabrio
Sumber :

Wuling Mini EV Cabrio menggunakan penggerak roda belakang atau RWD dengan sistem transimisi otomatis. Yang berbeda dengan Mini EV atau Air EV adalah kapasitas penumpangnya hanya 2 orang saja.

Atapnya terbuat dari kanvas dengan skema two-tone dan juga bagian interiornya. Untuk spesifikasinya yang Wuling Mini EV Cabrio dilengkapi powertrain listrik yang diperbarui.

Di mana bisa menghasilkan tenaga 30 kW atau 40 dk, dan paket baterai lithium-iron phosphate 26 kWh. Mobil ini bisa dikemudikan hingga jarak 300 km (186 mil) dengan sekali pengisian daya. Soal harga, diperkirakan dijual di angka 100.000 yuan, atau setara Rp213,9 juta hingga 200.000 yuan (Rp427,9 juta).

Berita Terkait
hitlog-analytic