Kalau reset yang lain seperti CM atau altitude, itu lebih ke menghapus histori saja, bukan mengatur ulang performa mesin.
Tapi kalau reset TP, ini yang paling berpengaruh karena menyangkut kestabilan RPM.
Demikian cara reset injeksi mandiri, semoga bermanfaat untuk Sobat KPJ, ya...*