100KPJ

Sering Diabaikan, Ini Efek Jarang Ganti Oli Pada Mesin Motor

Share :

Jika oli tidak diganti dengan berkala, maka akan mengakibatkan overheat karena oli mesin tidak lagi mampu memberikan efek dingin dan berakibat fatal bila dibiarkan. 

2. Ketahanan Mesin Kurang

Oli sebagai pelumas mesin sanagt dibutuhkan agar mesin bekerja dengan optimal tanpa ada munculnya gesekan disetiap komponennya. 

Namun, jika sobat 100kpj tidak mengganti oli secara berkala, maka gesekan pada mesin akan terjadi dan menyebabkan mesin aus seperti ring piston,  piston,  dinding silinder dan poros engkol. 

3. Penurunan Kinerja Mesin

Jika mesin sudah overheat dan ketahanan mesin sudah mulai berkurang efek selanjutnya ialah penurunan kinerja mesin.

Hal ini disebabkan karena oli sudah terkontaminasi zat kotor dan tidak mampu memberikan pelumas sehingga gesekan terjadi pada mesin.

Share :
Berita Terkait