Tidak Semua Cairan Penghilang Jamur Aman Untuk Kaca Mobil
100kpj – Di Indonesia kondisi cuaca terbilang tidak stabil, hingga kini beberapa wilayah seperti Jakarta sesekali masih diguyur hujan, meski memasuki musim panas. Dengan kondisi tersebut, perawatan mobil atau kendaraan lebih ekstra.
Terlebih ketika mobil diguyur hujan, tapi dibiarkan tanpa dicuci hingga terjemur di bawah sinar matahari langsung. Biasanya kondisi tersebut bisa menimbulkan jamur pada kaca atau bodi akibat mengeringnya bekas air hujan tersebut.
Jamur pada kaca bisa timbul akibat proses pencucian yang salah. Mulai dari proses pengeringan yang masih menyisakan bekas air pada kaca, hingga sisa sabun atau shampoo yang tidak terbilas rata dengan air juga akan menimbulkan jamur.
Lantas seperti apa cara menghilangkan kaca mobil yang sudah berjamur?
Untuk menghilangkan jamur dari kaca, sudah banyak cairan khusus atau disebut glass cleaner yang beredar di pasaran. Harga yang ditawarkan beragam, mulai dari puluhan ribu rupiah sampai ratusan ribu dengan warna bermacam-macam.
Bahkan menurut pemantauan 100KPJ, sejumlah toko aksesoris yang menawarkan peralatan perawatan mobil menjual cairan pembersih jamur dengan tiga warna, yakni biru, hijau muda, dan transparan atau bening seperti air mineral.

Menguak Misteri Busi Hitam: Penyebab dan Solusi agar Mesin Optimal dan Tarikan Makin Handal!

Tips Cara Merawat Mobil Matic Agar Tetap Awet

Kaca Mobilmu Buram dan Penuh Jamur? Coba Cara Gila Ini, Hasilnya Bening Kayak Daun Talas!

Mau Kaca Mobil Bebas Embun? Coba Cara Unik Pakai Kentang dan Sampo yang Bikin Kaca Lebih Bersih

Gak Mau Hal Ini Terjadi Pengendara Mobil Wajib Tahu Kondisi Ban di Musim Hujan

Fasilitas Bodi dan Cat Honda Jamin Warna Mobil Akurat Sesuai Aslinya

Baru Beli Mobil Listrik Wajib Tahu Ini Sebelum Turun ke Jalan

Gak Usah ke Bengkel Umum Lagi, Sekarang Harga Suku Cadang Toyota Lebih Murah

Jangan Salah Pilih Kaca Film Mobil saat Musim Panas, Begini Dampaknya

Perbaikan Bodi Mobil di Bengkel Resmi Suzuki Dikasih Diskon

Starter Jupiter Z Cuma Bunyi Cetek-Cetek? Ini Biang Kerok & Cara Benerinnya Biar Langsung Nyala Lagi

Terkuak! Rahasia Kode Ban Motor: Pahami Beban Maksimal dan Kecepatan Aman Anda!

Kode Error 12 Yamaha Aerox Muncul? Ini Arti dan Solusi Kerusakan CPS!

Awas! Berikut Penyebab Kode Error 12 Muncul di Yamaha Aerox Anda
