Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Motor Tua Boros Piston Bikin Hedon? Bongkar Komponen Ini, Dijamin Selesai!

Motor tua
Sumber :

100kpj Sobat KPJ, masalah motor tua yang pistonnya boros harus segera diselesaikan.

Sebab, jika permasalahan motor tua yang pistonnya boros, bisa membuat doku cepat habis. 

Oleh karena itu, yuk ketahui penyebab dan cara mengatasi keborosan piston pada motor tua. 

Nah, dilansir 100KPj dari YouTube @agusbegeg, berikut cara mengatasi motor tua yang pistonnya boros: 

Permasalahan dan Solusi

Sobat KPJ, masalah boros piston merupakan masalah yang umum terjadi.

Dalam beberapa kasus, sebagaimana video yang diunggah akun YouTube @agusbegeg, terdapat seorang pengendara yang mengeluhkan masalah boros piston di motor tuanya. 

Berita Terkait
hitlog-analytic