Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Mau Beli Mobil Matik Bekas, Wajib Tahu 5 Hal Ini Biar Gak Keluar Biaya Banyak

Ilustrasi mobil bekas

Ketiga suara mendengung, bisa jadi terdapat indikasi yang berhubungan dengan mesin. Dijelaskan dalam keterangannya ketika mendengar suara mendengung, sebaiknya langsung memeriksa kondisi transmisi.

Terlebih bila suara mendengung itu dibarengi dengan bunyi mirip ketikan benda tumpul yang saling beradu. Suara itu biasanya timbul akibat adanya transmisi yang saling berbenturan.

Besar kemungkinan hal itu disebabkan oleh kurangnya dorongan oli transmisi. Perlu digarisbawahi, pad akondisi normal mobil matic tidak mengeluarkan suara kasar.

Keempat cairan transmisi berubah, kebocoran cairan transmisi juga merupakan salah satu tanda ada yang tidak beres pada mobil matik. Sekadar informasi, cairan transmisi matik memiliki warna merah terang, bersih.

Bila warnanya terlihat sudah gelap, bahkan menimbulkan bau terbakar maka sebaiknya langsung diganti supaya tidak menyebabkan permasalahan lanjutan.

Kelima akselerasi mobil lebih lambat, meksipun pedal gas sudah diinjak dalam namun akseslerasi tidak bertambah, maka diduga ada masalah pada transmisi. Bila hal ini terjadi, kemungkinan drive plat kopling sudah sangat tipis.

Berita Terkait
hitlog-analytic