Cara Mengatasi Aquaplaning pada Mobil saat Hujan dan Ban Selip
100kpj – Pada musim hujan seperti saat ini, kewaspadaan dan hati-hati dalam berkendara sangat diperlukan. Salah satunya adalah tips teknik berkendara dalam mengantisipasi berbagai kondisi, khususnya saat musim penghujan dan menghadapi kondisi Aquaplaning.
Di mana, ban kehilangan traksi saat melewati genangan air dalam kecepatan tinggi dan memberikan efek mobil serasa melayang di atas air bagi pengendaranya. Aquaplaning adalah satu penyebab kecelakaan saat hujan, karena pengemudi salah mengatisipasi kondisi ini.
Baca Juga: 7 Kesalahan Fatal Pengguna Mobil Saat Musim Hujan, Awas Kecelakaan?
Senior Instructor dari SDCI (Safety Defensive Consultant Indonesia), Sony Susmana, memberikn tips atasi aquaplaning. Salah satunya adalah mengurangi kecepatan kendaraan, serta pindah ke jalur lambat.
“Ketika berkendara saat turun hujan, yang harus dilakukan adalah mengurangi kecepatan, pindah ke lajur lambat, dan amati kondisi sekitar. Kalau pandangannya kurang, bantu dengan menyalakan lampu utama," ujarnya dalam rilis ke 100KPJ, Selasa 1 Desember 2020.
"Jangan menyalakan lampu Hazard saat hujan, karena akan membuat pengemudi belakang menjadi bingung. Saat melewati genangan air, antisipasinya adalah mengangkat kaki dari pedal gas, tahan kemudi ke arah depan dan jangan melakukan pengereman agar laju mobil tetap lurus dan tidak mengalami selip,” lanjutnya.

Jaga Rem Tetap Pakem! Ini 5 Tips Ampuh Merawat Kampas Rem Belakang Motor Anda

Wajib Tahu! Cara Mudah Merawat Motor Setelah Kehujanan agar Tetap Prima dan Aman

Terlaris! Rekomendasi Ban Motor Anti Licin Terbaik untuk Musim Hujan

Tips Racikan CVT Terenak untuk Vario 125 LED, Bikin Performa Harian Makin Optimal dan Makin Ngacir!

Vario 150 Ngempos di 80 Km/Jam? Ini 7 Penyebab dan Solusinya!

Cara Balik Nama Motor: Panduan Lengkap, Syarat, dan Estimasi Biaya Terbaru

Vario 125 Tarikan Berat dan Menggerung? Ini 3 Penyebab dan Solusinya dari Pakar Otomotif!

Tips Hemat Biaya Turun Mesin Motor Setelah Terendam Banjir

Terhindar dari Ban Bocor! Simak Tips Memilih Ban Motor Berkualitas dan Awet

Jangan Sampai Menyesal! Perhatikan Hal Ini Sebelum Bore Up Vario Anda

Gara-gara Kabel Sensor Speed Putus, Jarum RPM Vario 125 Ngadat! Begini Kata Ahli

Gampang! Cara Atasi Vario 110 Karbu Mogok dan Engkol Macet Total, Langsung Jos Lagi di Jalanan

Pentingnya Kampas Rem Belakang: Kunci Pengereman Aman dan Stabil Motor Anda!

Cara Beresin Aki Motor Tekor Terus Walau Sudah Ganti Baru, Begini Panduannya
