Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Tips Sakti Marquez Biar Tak Mudah Jatuh saat Balapan

Marc Marquez
Sumber :

Berkendara di atas lintasan berpasir diakui memiliki berbagai manfaat, khususnya berkaitan dengan penunjangan kegiatan balap. Salah satunya, menjaga keseimbangan badan, guna meminimalisir risiko kecelakaan.

"Setiap putaran berbeda di trek MX. Anda bisa melaju di salah satu lap dan tiba-tiba sudah ada banyak pembalap lain di trek tersebut, lintasannya pun berubah. Jadi diperlukan reaksi yang cepat untuk mengendalikan tunggangan dan menemukan jalan terbaik tanpa kehilangan kecepatan," ujarnya.

"Itulah mengapa, motocross benar-benar cara terbaik untuk melatih reaksi di atas motor. Sehingga siapapun yang biasa mengendarainya, pasti akan lebih hebat di lintasan MotoGP dan jarang terjatuh," kata Marquez menambahkan.

Baca juga:

2020 Jadi Penentu Masa Depan Valentino Rossi di MotoGP

Buatan Indonesia, Jangan Kaget Dengar Harga Yamaha XSR 155 di Vietnam

Berita Terkait
hitlog-analytic