Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Lorenzo Tak Tahu Kapan Bisa Bersaing Lagi di Barisan Depan

Jorge Lorenzo Kecewa
Sumber :

Jorge Lorenzo.

Sementara itu, Lorenzo juga tak kaget dengan fakta Marquez bisa menjuarai MotoGP Aragon pada pekan lalu. Padahal, menunggangi motor yang hampir sama dengan yang dipakainya juga.

"Sejak Marc masuk ke MotoGP, Honda telah beradaptasi untuk mengakomodasi skillnya, kebutuhan, dan gaya membalapnya," ujar Lorenzo.

"Marc membalap dengan agresif karena membutuhkan banyak tenaga. Saya membalap dengan sangat berbeda dan tenaga di motor kerap terlalu kuat bagi saya. Tapi, saya yakin pabrikan seperti Honda akan bisa memuaskan dua pembalapnya pada tahun depan," paparnya.

Berita Terkait
hitlog-analytic