MotoGP Valencia Peluang Jorge Martin Juara Dunia, Emang Boleh Kalahkan Pabrikan?
100kpj – MotoGP Valencia yang merupakan seri terakhir musim ini akan menentukan juara dunia MotoGP 2023, antara Francesco Bagnaia dari tim pabrikan Ducati Lenovo, atau Jorge Martin dari tim satelit Pramac Racing.
Kedua pembalap beda negara itu akan bersaing secara ketat, setelah kunci gelar juara dunia gagal didapatkan Pecco Bagnaia di MotoGP Qatar yang berlangsung dini hari, Senin 20 November 2023 di Sirkuit Lonsail.
Sebelum kendor di balapan, Jorge Martin terlihat agresif saat sprin race, dan keluar sebagai yang tercepat selama 11 lap, Minggu 19 November 2023 dini hari. Sedangkan Bagnaia hanya finish di posisi ke-5.
Jorge Martin memenangi sesi sprint race dengan catatan waktu 20 menit 52.634 detik. Podium kedua Fabio Di Giannantonio yang tertinggal 0,391 detik, dan Luca Marini diurutan ketiga dengan selisih 2,875 detik.
Sedangkan Bagnaia selisih 3,957 detik di posisi kelima saat sprint race. Namun ketika sesi balapan berlangsung, pembalap pabrikan Ducati Lenovo itu membuktikkan kemampuannya hingga Martin tertinggal jauh.
Drama terjadi sejak start, Martinator mengalami selip hingga tidak bisa masuk ke depan saat balapan di mulai. Sedangkan Pecco melesat bak roket, dari start ke-4 langsung menempati urutan pertama dan memimpin balapan.

Honda Tak Kaget Marc Marquez Bisa Tampil Menggila dengan Motor Ducati

Marquez Tersenyum Usai Jajal Motor Desmosedici GP23, Ducati: Bukan Hal Mengejutkan

Spesifikasi Motor Ducati yang Bikin Marc Marquez Menggila

Maverick Vinales Tercepat di Tes MotoGP Valencia 2023, Marc Marquez ke-4

Marc Marquez Langsung Tampil Menggila dengan Motor Ducati di Tes Valencia

Fabio Di Giannantonio Resmi Gabung Pertamina VR46 Racing Team di MotoGP 2024

Ducati Kuasai Balap Motor Dunia, Juara MotoGP Hingga WSBK Berturut-turut

Valentino Rossi Bocorkan Pengganti Luca Marini di Pertamina VR46 Racing MotoGP 2024

Video Jorge Martin Tabrak Marc Marquez di MotoGP Valencia, Saling Menyalahkan

Juara Dunia MotoGP Francesco Bagnaia Dikasih Mobil BMW Harga Miliaran Rupiah

Honda Tak Kaget Marc Marquez Bisa Tampil Menggila dengan Motor Ducati

Maverick Vinales Tercepat di Tes MotoGP Valencia 2023, Marc Marquez ke-4

Marquez Tersenyum Usai Jajal Motor Desmosedici GP23, Ducati: Bukan Hal Mengejutkan

Motul Ajak 4 Pembalap HRC di WSBK dan MXGP Libas Jalanan Jakarta Bareng Komunitas Motor
