Joan Mir Merasa Motornya Pelan Karena Bos Timnya Baru?
100kpj – Sebagai pemegang gelar juara dunia MotoGP, tentu beban yang dirasakan oleh Joan Mir lebih berat ketimbang musim lalu. Apalagi Joan Mir merasa timnya minim progres terhadap Suzuki GSX-RR 2021, setelah Davide Brivio sebagai bos tim Suzuki Ecstar pindah.
Pada musim ini pembalap Suzuki baik Joan Mir dan Alex Rins belum pernah merasakan podium kemenangan, posisi Joan Mir saati berada di urutan keempat klasemen sementara MotoGP 2021, dengan selisih 55 poin dengan Fabio Quartararo yang memimpin klasemen.
Dari sembilan kali balapan, Joan Mir baru mampu meraih tiga podium dan semuanya sebagai peringkat ketiga. Mir pun telah berulang kali mengkritik soal kurangnya kemajuan yang dibuat Suzuki dengan motor mereka, GSX-RR.
Menjelang jeda musim panas, sang juara bertahan bahkan mengakui jika motor yang digebernya saat ini tidak cukup kompetitif, untuk ikut bersaing meraih gelar dengan Yamaha dan Ducati.
Apalagi Davide Brivio yang menjabat sebagai Prinsipal Tim Suzuki membuat keputusan mengejutkan. Ia pindah dari MotoGP ke Formula 1 sebagai direktur balap Alpine F1. Tentu ini sebuah kehilangan besar bagi pabrikan Hamamatsu, sebab Brivio adalah salah satu sosok kunci progres Suzuki sejak memutuskan kembali ke MotoGP pada tahun 2015.
Namun Joan Mir tidak percaya bila kepergian pria Italia itu adalah alasan mengapa progres Suzuki tersendat, dan makin jauh tertinggal dari para pesaingnya dalam MotoGP 2021.

Max Verstappen Sebut Marc Marquez Perlu Belajar ke Francesco Bagnaia

Bos Pramac Sebut Bagnaia Jadi Juara Dunia di MotoGP 2025 Bukan Marc Marquez

Pedro Acosta Bakal Direkrut Ducati Jika KTM Mundur dari MotoGP?

Jika Sudah Mendapatkan Ini Bersama Ducati Marc Marquez Siap Pensiun

Jumlah Penonton MotoGP 2024 Pecahkan Rekor Setelah Marc Marquez Hijrah dari Honda

Kesalahan Jorge Martin saat Mencoba Motor Aprilia di Sirkuit Catalunya

Rahasia Marc Marquez Bisa Lengserkan Enea Bastianini

Bukan dari Pabrikan Jorge Martin Pecahkan Rekor Valentino Rossi jadi Juara Dunia MotoGP

Jorge Martin Kalahkan Bagnaia dalam Pertarungan Juara Dunia MotoGP 2024

Buat Marc Marquez Gak Penting, Enea Bastianini Tetap Ngotot Juara 3 di Musim Ini

Aldi Satya Mahendra Baru Bisa Percaya Diri Setelah Raih 10 Besar di World Supersport 2025,

PT Suzuki Indomobil Sales Kembali Buka Suzuki Owners Fun Race 2025

Harumkan Bangsa, 2 Pemuda Indonesia Siap Bersaing di Junior GP World Championship Eropa

Max Verstappen Sebut Marc Marquez Perlu Belajar ke Francesco Bagnaia
