Heboh NMAX Terbaru, Honda Rilis PCX Edisi 2020 Berpelek Emas
Rabu, 4 Desember 2019 | 09:04 WIB
			
		100kpj – Pasar skutik 150cc di Tanah Air kian memanas usai Yamaha menghadirkan pembaruan dari NMAX. Skutik gambot andalan Yamaha itu datang dengan sederet diferensiasi menarik, yang disebut-sebut sejumlah pihak banjir fitur.
Namun di tengah euforia Yamaha memunculkan NMAX di Indonesia, Honda rupanya juga meluncurkan PCX 150 edisi 2020. Pesaing kuat Yamaha NMAX ini secara resmi melakukan debutnya di Thailand, dengan sejumlah perubahan.
Di antaranya dengan perubahan kombinasi warna di bodi dan penggunaan warna gold pada peleknya. Demikian seperti dikutip situs resmi APHonda, agen pemegang merek Honda di Thailand, Rabu 4 Desember 2019.

Jika melihat dengan seksama, pembaruan yang dilakukan Honda hanya sekadar make up jubah saja. Sementara untuk bagian mesin maupun fitur, masih sama tak ada perubahan.
Walau begitu, berkat perubahan warna di bodi dan pelek, wujud PCX menjadi kian sporty. Berbeda dengan PCX versi Indonesia yang masih berkutat pada kelir monotone.

Di Thailand, AP Honda merilis PCX versi 2020 dengan harga 84.400 baht atau setara Rp40,1 jutaan. Harga ini tentu jauh lebih mahal dengan PCX versi Indonesia yang saat ini dijual dengan harga Rp28,9 juta on the road Jakarta.
Lantas, kapan Astra Honda Motor rilis PCX terbaru di Indonesia? Kita tunggu kabar selanjutnya.
Berita Terkait
		Tips & Trik
      27 Juni 2025
    Mesin Honda PCX Berisik Banget? Ini Cara Ampuh Bikin Suaranya Adem Lagi, Dijamin Langsung Halus!
Tips & Trik
      26 Juni 2025
    Cara Atur Jam Digital PCX 160 2021 yang Berkedip, Dijamin Beres dalam Hitungan Detik!
Tips & Trik
      29 Mei 2025
    Panik Aki PCX Ngedrop? Jangan Khawatir! Ini Cara Buka Jok Motor Tanpa Listrik!
Tips & Trik
      28 Mei 2025
    Ganti Roller Motor Matic Tanpa Treker? Trik Baut Modal Receh Ini Bikin Bengkel Jadi Nganggur!
Tips & Trik
      24 Mei 2025
    Jok PCX Terkunci Karena Aki Lemah? Ini Solusi Gampang Biar Gak Pusing Sendiri!
Tips & Trik
      19 Mei 2025
    Bukan Hoaks! Rangka Honda PCX 2019 Diungkap Tipis dan Keropos, Cek Motormu Sekarang Juga!
Motonews
      23 Desember 2024
    Punya Uang Rp30 Juta Pilih Yamaha Aerox Alpha atau Honda Vario 160
Motonews
      16 Desember 2024
    Ini Harga Resmi Motor Listrik Honda CUV e: dan ICON e:, Tetap Saja Mahal!
Motonews
      13 Desember 2024
    Ibu Ini Dikasih PCX 160 Gratis Setelah Puluhan Tahun Pakai Oli Motor yang Sama
Motonews
      6 Desember 2024
    New Honda PCX 160 Meluncur dengan Desain dan Fitur Baru, Harga Rp33 Jutaan
Terpopuler
	Motonews
			16 Juli 2025
			Jangan Salah Pilih! Panduan Lengkap Memilih Kekentalan Oli Motor Sesuai Kondisi Mesin
Motonews
			11 Juli 2025
			Memahami Pajak Progresif Kendaraan Bermotor: Apa Itu dan Siapa yang Kena? Simak Penjelasannya
Motonews
			11 Juli 2025
			Perbedaan Pajak Progresif Motor dan Mobil, Yuk Simak Penjelasan Singkatnya!
Motonews
			29 Juni 2025
			Wajib Tahu! Berikut Perbedaan Minyak Rem DOT 3, DOT 4, dan DOT 5 untuk Motor Anda
Motonews
			21 Juni 2025