Mengintip Fitur-fitur Terbaru di Vespa GTS, Keyless dan Ada Navigasi
Pada Vespa GTS Super Tech, layar TFT juga berfungsi sebagai sistem navigasi yang akan menemani pengendara sepanjang rute yang telah diatur sebelumnya dalam aplikasi Vespa. Navigasi ini akan memberikan petunjuk dalam bentuk piktogram.
Selain menawarkan fungsi infotainment dan navigasi, aplikasi ini juga merupakan sumber informasi yang berguna mengenai status kendaraan, parameter berkendara, dan statistik perjalanan yang dapat dilihat pada smartphone.
Dengan sistem keyless, pengendara dapat menyalakan mesin dengan praktis tanpa perlu menggunakan kunci tradisional. Sistem ini juga memudahkan pengendara membuka jok dan mengunci kolom kemudi hanya dengan menggunakan remote control di saku pengendara.
Pada varian Vespa GTS Super Tech, kompartemen dilengkapi dengan alas dan lampu penerangan. Selain itu, Vespa GTS juga dilengkapi dengan glove box yang dapat menambah kapasitas penyimpanan. Di dalamnya terdapat port USB yang berguna untuk mengisi daya smartphone atau perangkat elektronik lainnya.
Dapur Pacu dan Harga
Untuk tipe Classic dan GTS Super Sport 150 tetap dipersenjatai mesin Piaggio iGet 155 cc, bertenaga 14 dk di 8.250 rpm dan torsi 13,5 Nm. Sedangkan untuk GTS Super Tech 300 juga masih menggunakan mesin HPE (High Performance Engine) 278 cc, dengan output 23 dk di 8.250 rpm serta torsi 26 Nm di 5.250 rpm.

Terungkap! Mengapa Motor Keyless Tetap Hilang? Kenali Kelalaian yang Biasa Terjadi!

Wajib Tahu! Begini Cara Gampang Ganti Seal Water Pump Vario 125/150 Bocor, Dijamin Anti Rembes!

Trik Gampang Atasi Motor Beat eSP Starter "Cetik-cetik", Auto Ngacir Lagi!

Motor Vario 125 Bunyi Kasar di Roda Belakang? Begini Cara Bikin Halus Lagi!

Motor Jupiter-Z Susah Hidup Pagi Hari? Ini Biang Kerok dan Cara Bikin Nyala Lagi!

Motor Vario Mentok Top Speed? Begini Cara Beresinnya Biar Tarikan Jos Lagi!

Setang Beat Goyang Terus? Ini Masalah dan Cara Benerinnya Biar Nggak Bikin Panik di Jalan!

Cara Cek Air Radiator Motor Sendiri di Rumah, Hindari Mesin Overheat!

CVT Bunyi Cit-cit Saat Gas Awal? Cek Komponen Ini, Motor Balik Adem!

Cara Ganti Seal Klep Bocor Motor Vixion Biar Mesin Nggak Ngempos Lagi!

Wajib Tahu! Berikut Perbedaan Minyak Rem DOT 3, DOT 4, dan DOT 5 untuk Motor Anda

Motor Mogok Akibat Banjir? Simak Estimasi Biaya Turun Mesin yang Wajib Kamu Tahu!

Wajib Tahu! Komponen Penting Karburator dan Fungsinya!

Yuk Kenali, Ternyata Ini Peran Penting Roller di Motor Matic untuk Akselerasi Optimal!
