Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Spesifikasi Motor Listrik Polisi di KTT G20, Harganya Mahal

Motor listrik Zero DSR
Sumber :

Jarak tempuh motor ini mencapai 262 km dalam sekali pengisian daya, sementara untuk tipe Power Tank bisa menempuh jarak hingga 328 km. Soal isi pengisian daya, motor ini bisa mengisi dari kondisi kosong hingga 100 persen dalam waktu 9,8 jam, sementara untuk mencapai 95 persen dibutuhkan waktu 9,3 jam.

Pada tipe Power Tank, pengisian hingga 100 persen dibutuhkan waktu 12,1 jam dan jika hanya 95 persen dibutuhkan waktu 11,6 jam. Ke bagian kaki-kaki, Zero DSR dibekali suspensi depan Showa berukuran 41 mm, dan belakang menggunakan piston 40 mm lansiran Showa juga.

Soal rem sudah menggunakan Bosch Gen 9 ABS dengan kaliper ganda dan cakram 320x5 mm di bagian depan. Sementara rem belakangnya menggunakan Bosch Gen 9 ABS kaliper mengambang piston tunggal dengan cakram ukuran 240x4,5 mm.

Berita Terkait
hitlog-analytic