Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Aprilia SR GT 200 yang Bakal Meluncur di Indonesia Akhir Pekan Ini?

Aprilia SR GT
Sumber :

Posisi windshiel cukup tinggi, lalu setang yang lebar dengan panel digital dan bisa terhubung dengan smartphone. Rem sudah dibekali dengan ABS, depan pakai cakram ukuran 260 mm dan belakang pakai rem cakram ukuran 220 mm.

Aprilia SR GT

Bodi yang bongsor, ternyata memiliki bagasi di bawah jok dengan ukuran 25 liter. Bicara soal mesin, Aprilia SR GT-200 dibekali mesin berkapasitas 174 cc, dengan tenaga sebesar 17,4 daya kuda dan torsi 16,5 Newton meter. Performanya lebih besar dari model SR GT 125, yang lebih dulu meluncur.

Berita Terkait
hitlog-analytic