Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

10 Negara dengan Pengguna Sepeda Motor Terbanyak di Dunia

Macet di Bandung
Sumber :

Proporsi rumah tangga yang mempunyai sepeda motor adalah 60%. Menurut Kementerian Keamanan Publik Republik Rakyat Tiongkok, hingga akhir Juni 2020, peredaran kendaraan bermotor di negara ini sudah mencapai 360 juta. Di antaranya, pengguna sepeda motor sebanyak 68,9 juta. Beijing adalah kota dengan jumlah kendaraan bermotor terbesar dengan lebih dari 6 juta kendaraan, diikuti oleh Chengdu dengan lebih dari 5 juta kendaraan.

6. India

Jalan Raya di New Delhi, India.

Proporsi rumah tangga yang mempunyai sepeda motor adalah 47%. Menyadur Motorcycles Data, India memiliki salah satu pangsa pasar sepeda motor terbesar di dunia. Penjualan sepeda motor pada 2019 sebanyak 18,5 juta unit, dan pada tahun anggaran 2017/2018, penjualan sepeda motor di tanah Hindustan melampaui 20 juta unit. Meski mengalami penurunan, penjualan India masih terbesar di dunia.

7. Pakistan

Macet di Jakarta

Proporsi rumah tangga dengan sepeda motor adalah 43%. Di negara ini, seperti Indonesia, kendaraan roda dua adalah sebuah alat transportasi yang terutama banyak digunakan oleh rakyat kecil. Pada 2019, penjualan sepeda motor di Pakistan mencapai 1,67 juta. Sebelum pandemi COVID-19, Pakistan merupakan salah satu negara yang industri otomotifnya, termasuk sepeda motor.

Berita Terkait
hitlog-analytic