Serunya Trabasan Pakai Yamaha WR155 R di Habitat Aslinya

100kpj – PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing atau YIMM mengundang sejumlah media—termasuk 100KPJ untuk menjajal Yamaha WR155 R di habitat aslinya. Lantas, bagaimana serunya pengalaman kami selama menunggangi motor off-road tersebut?
Pada acara bertajuk ‘Media Off-Road School Experience’ itu, pertama-tama sejumlah jurnalis berkumpul di Cargloss Circuit yang berlokasi di Citeureup, Jawa Barat. Kami semua dilengkapi dengan riding gear lengkap, mulai dari helm, jersey, sepatu, sarung tangan, hingga pengaman dada dan leher.
Baca juga: Matangkan Konsep E01, Motor Listrik Yamaha Meluncur Sebentar Lagi

Setelah menjalani peregangan tubuh dan sejumlah pemanasan, salah satu instuktur dari Yamaha Riding Academy atau YRA kemudian memberi pembekalan dasar terkait teknik berkendara off-road yang baik dan benar. Kendati singkat, namun materi yang disampaikan rasa-rasanya terserap baik di kepala kami.
Instruktur tersebut lalu memberi kesempatan kepada kami untuk memraktekkan teori yang telah dia sampaikan. Kami diajak mengitari sirkuit Cargloss dan berlatih menjinakkan tanjakkan serta turunan. Setelah itu, saat dirasa sudah mampu, seluruh jurnalis diminta bersiap-siap menjalani kegiatan sesungguhnya.


Gokil Banget! Panduan Menambal Jok Motor yang Sobek agar Awet Sepanjang Sejarah

Hemat dan Efektif! Trik Ampuh Atasi Baut Dol Tanpa Ganti Komponen Motor

Awas Parah! Penyebab dan Penanganan Suara Kasar pada Mesin Yamaha Soul GT 125 cc

Bahaya Oli Mesin Tercampur Air Radiator: Kenali Ciri dan Solusinya!

Tips Upgrade Ringan Yamaha NMAX New, CVT Makin Responsif, Mesin Lebih Bertenaga!

Starter Ngadat Padahal Aki Baru? Cek Komponen Lampu Motornya!

Benerin Injeksi Gak Sampai Ratusan Ribu! Ini Tips Atasi Tujuh Kedipan Lampu Injeksi Motor

Motor Ngempos, Brebet, atau Kurang Tenaga? Kenali Bedanya, Jangan Salah Tangani!

Cari Motor Yamaha dengan Harga Rp20 Juta? Ini 4 Pilihan Terbaik yang Wajib Kamu Lirik!

Catat Sob! Cara Mengatasi Masalah Fuel Pump Motor Matic Yamaha yang Tidak Berfungsi

Ingin Upgrade Rem Motor? Pahami Dulu 4 Komponen Kunci Ini!

Pasang Gas Spontan? Wajib Tahu 3 Hal Penting Ini! Hindari Salah Kaprah dan Pilih yang Tepat!

Wajib Tahu! Fungsi Kaki Pembalap Turun Saat Menikung dan Dampaknya

Terungkap! Berikut 5 Motor 150cc Paling Irit BBM Pilihan Kaum Mendang-Mending!
