Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Heboh Honda PCX 160, Yuk Kita Bedah Mesinnya

Honda PCX 160
Sumber :

Honda PCX 160

Bicara soal fitur, Honda PCX 160 juga dilengkapi dengan fitur keselamatan yang dapat menyeimbangkan performa mesinnya seperti Honda Selectable Torque Control (HSTC) yang berfungsi sebagai kontrol traksi untuk mencegah selip pada roda belakang.

Honda PCX160 dirancang menggunakan rangka baru yang lebih ringan, meski begitu desain bodinya terlihat tidak begitu berbeda dari PCX150. Hal baru lainnya yaitu pelek baru untuk ukuran ban lebih besar, ABS fitur standar, struktur karet pada setang buat mengurangi getaran mesin ke tangan pengendara, soket USB, bagasi lebih besar 30 liter, dan sistem kunci Honda Smart Key.

Baca juga: Harga Honda PCX 160 Bikin Geleng-geleng Kepala

Berita Terkait
hitlog-analytic