Karena PSBB, Momen Lebaran Tak Mampu Dongkrak Penjualan Mobil
100kpj – Bagi penjual maupun pembeli mobil biasanya ada momen-momen yang ditunggu. Seperti pameran hingga hari Raya Idul Fitri, karena bakal banyak penawaran menarik serta model terbaru dari para pabrikan mobil.
Sayangnya, saat pandemi virus corona seperti ini hal itu tak beraku. Bahkan, penjualan mobil menurun drastis walaupun banyak model-model baru yang dikeluarkan.
Baca Juga:
Makin Parah Denny Cagur, Rolls Royce Raffi Ahmad Diisi Bensin Eceran
Penjualan Motor di Indonesia Terjun Bebas hingga 50 Persen
Sempat Dibolehkan Polisi, Kini Mudik Lokal Dilarang Anies Baswedan
"Tren penjualan lebaran dibanding tahun lalu jelas menurun jauh karena memang ada keterbatasan PSBB dengan kondisi yang ada kita juga mengerti dan fokus pada inovasi," kata Vice President Sales BMW Group Indonesia, Bayu Rianto, saat konferensi digital.
"Penjualan akan jadi buntutnya setelah inovasi tapi yang jelas kita tatap bersemangat untuk kebutuhan customer BMW," lanjutnya pada Jumat 15 Mei 2020.

10 Brand Mobil Paling Diburu Orang RI di Bulan Lalu, BYD Bikin Pusing Pemain Lama

Ini yang Bikin Gaikindo Pede Penjualan Mobil Bisa Tembus 1 Juta Unit Lagi

10 Brand Mobil China Terlaris di Agustus 2024

Daftar Mobil Honda Paling Laku di Agustus, Sebanyak Ini yang Beli HR-V

Sebanyak Ini Orang yang Beli Mobil Suzuki, Baleno dan XL7 Jadi Primadoa

Sebanyak Ini yang Beli Mobil Honda di GIIAS 2024, Brio Masih Jadi Primadona

BKPM Sambut Positif Rencana Diskon PPnBM Mobil Kembali Digelar

Harga Mobil Baru Semakin Mahal, Gak Sesuai sama Gaji Orang RI

Kemenperin Mau Mobil Buatan Lokal Dijual Murah

Penjualan Mobil Suzuki Melesat, Ini Mobil yang Paling Laris

Mobil Listrik di IIMS 2025 Cuma Rp184 Juta! Ada yang Bisa Disewa Tanpa Beli, Tampilannya Gak Main-ma

Wajib Tahu! Peran Penting Lubang pada Cakram Rem Motor untuk Keselamatan Berkendara

Jalan Tol Jadi Alternatif Perjalanan Jauh, Ini yang Harus Diperhatikan Pengendara

Mobil Toyota di Tambahkan Fitur Penting Untuk Keselamatan Pengendara dan Penumpang
