Home Motor Mobil Klub & Modif Sirkuit Tips & Trik Indeks

Daftar 20 Merek Mobil Terlaris di Indonesia, Honda Ketiga

Ilustrasi pameran GIIAS 2019
Sumber :

100kpj – Menurut data Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo), penjualan mobil dari diler ke konsumen alias ritel di September 2019 hanya 82.592 unit. Angka ini menurun dibandingkan bulan sebelumnya yang masih menorehkan 89.160 unit.

Secara total, sepanjang Januari sampai September tahun ini penjualan mobil penumpang dan komersial dari berbagai merek mencapai 758.413 unt. Artinya mengalami penurunan cukup tajam, karena di 2018 dalam periode yang sama masih 851.527 unit. 

Jika melihat dari hasil keseluruhan, Toyota masih menjadi merek mobil terlaris selama sembilan bulan tahun ini. Penjualannya menorehkan angka 239.417 unit yang disumbang dari semua model, dengan pencapaian pangsa pasar 31 persen.

Namun menelisik data per bulan, di September tahun ini, sebenarnya penjualan mobil Toyota mengalami penurunan karena jumlahnya hanya 26.529 unit. Sementara bulan sebelumnya atau Juli masih 28.179 unit, dan Agustus 28.022 unit.

Bahkan perolehannya di tahun lalu juga masih lebih baik. Sebab menurut data Gaikindo sepanjang sembilan bulan penjualan merek mobil asal Jepang itu mencapai 261.801 unit, berarti selisih 22.384 unit lebih banyak dibandingkan tahun ini.

Berikut daftar 20 merek mobil terlaris di Indonesia sepanjang Januari-September 2019:

1. Toyota: 239.417 unit

Berita Terkait
hitlog-analytic