Khusus Pengusaha Beli Mobil Listrik Hyundai Lebih Murah, Kok Bisa?

Pelaksana Tugas Harian (PLH) Ketua Umum Kadin Indonesia, Yukki Nugrahawan Hanafi menjelaskan, bahwa kolaborasi ini akan semakin mendorong upaya bersama antara pemerintah dan pelaku industri dalam mewujudkan pembangunan ekonomi yang inklusif dan berkelanjutan.
"Apalagi, kolaborasi melalui penandatanganan MoU ini menjangkau anggota Kadin di seluruh Indonesia yang diharapkan bisa mendukung langkah kami dalam mendorong transformasi bisnis yang Inovatif dan berkelanjutan di berbagai daerah di Indonesia," kata Yukki.
Hyundai Ioniq 5 merupakan mobil listrik pertama yang dirakit di Indonesia dengan kandungan lokal sekitar 40 persen, sehingga mobil pelahap seterum itu mendapatkan insentif PPN (Pajak Pertambahan Nilai) 10 persen dari pemerintah.
Meski begitu harga Ioniq 5 saat ini masih di angka Rp681,900 juta untuk tipe Standard Range Prime, sampai Rp783,100 juta Long Range Signature. Berbeda dengan Ioniq 6 yang resmi diluncurkan pada 10 Agustus 2023, sedan listrik tersebut di bawa utuh dari Korea Selatan dengan banderol Rp1 miliaran.

Mobil Listrik di IIMS 2025 Cuma Rp184 Juta! Ada yang Bisa Disewa Tanpa Beli, Tampilannya Gak Main-ma

Penasaran dengan Sepeda Listrik Uwinfly T70? Ini Ulasan Pemakaiannya Selama 3 Bulan

Panduan Lengkap Cek Sepeda Listrik di Dealer: Hindari Kesalahan Sebelum Pulang

Cara Merawat Sepeda Listrik agar Tidak Cepat Rusak: Panduan Lengkap untuk Pemula

Bocoran Mobil Baru Toyota di 2025 Ada Hybrid, EV dan Gazoo Racing

Gebrakan Neta di Tahun Depan demi Mendongkrak Penjualan di Indonesia

Toyota, Honda, dan Hyundai Buka Suara Soal Insentif Mobil Hybrid

Lebih Mahal Rp18 Jutaan Ini Ubahan Hyundai Kona Electric N Line

Test Drive All New Hyundai Santa Fe Hybrid, Siap Disegani Orang di Jalan

Beli Mobil Listrik Wuling Menjelang Akhir Tahun Gak ada Ruginya, Kok Bisa?

Mobil Listrik di IIMS 2025 Cuma Rp184 Juta! Ada yang Bisa Disewa Tanpa Beli, Tampilannya Gak Main-ma

Wajib Tahu! Peran Penting Lubang pada Cakram Rem Motor untuk Keselamatan Berkendara

Jalan Tol Jadi Alternatif Perjalanan Jauh, Ini yang Harus Diperhatikan Pengendara

Komitmen Kenyamanan Pelanggan, PT Hyundai Motors Indonesia Perbaharui Software mobil
