Tempat Jual Beli Mobil Bekas Khusus Honda Semakin Banyak, Apa Istimewanya?
100kpj – Di Indonesia ada beberapa brand mobil yang memiliki showroom khusus kondisi bekas, dari merek Eropa ada Mercedes-Benz, dan BMW, selebihnya jenama asal Jepang, yaitu Toyota, Daihatsu, Suzuki, hingga Honda.
Diler mobil bekas yang dibuat suatu brand itu bertujuan untuk mempermudah konsumen mendapatkan produk yang lebih terjamin secara kualitas, atau kondisi, dan status kepemilikannya jelas.
Kehadirannya juga bisa menjaga harga bekas brand tersebut, sehingga membangun kepercayaan konsumen ketika membeli produknya dalam kondisi baru.
Mengingat salah satu pertimbangan konsumen sebelum beli mobil baru, mereka berfikir tentang resale value, atau harga jualanya kembali.
Hadirnya showroom mobil bekas yang didirikan oleh brand tertentu juga bertujuan mempermudah pelanggan jika ingin menjual mobilnya, atau melakukan proses tukar tambah.
Secara bisnis juga menjanjikan, maka tidak heran jika PT Honda Prospect Motor (HPM) kembali meresmikan diler mobil bekas ketiganya, yang diberi nama Honda Bintang Used Car di Cimone, Tangerang.

Promo Cuci Gudang Mobil Bekas di Akhir Tahun Ini, Ada DP Rp10 Ribu hingga Bonus Motor

Cara Gampang Cek BPKB Asli atau Palsu saat Beli Mobil Bekas

Rio SB Rebut Juara Umum Honda City Hatchback RS Speed Challenge 2023

Pembalap Berusia 56 Tahun Raih Juara Umum Honda Brio Speed Challenge 2023

Menjelang Akhir Tahun Honda Umbar Promo, Apa yang Menarik?

Penjualan Mobil Baru Turun di Bulan Lalu, Ini Daftar Mobil Honda yang Paling Dicari Orang RI

Kalahkan Brio dan Avanza, Kijang Innova Masih Jadi Mobil Terlaris di Indonesia

Mau Beli Mobil Matik Bekas, Wajib Tahu 5 Hal Ini Biar Gak Keluar Biaya Banyak

Sales Mobil Honda Brio yang Tabrak Pengunjung di Dalam Mall Jadi Tersangka

Mobil Bekas Harga Segini Jadi Incaran Orang Menjelang Akhir Tahun

Ubah Nama Jadi Omoda E5, Mobil Listrik Chery Rakitan Lokal Ini siap Diekspor

Wuling Binguo EV Sudah Dipesan 2.000 Unit Meski Harga Masih Misteri

SUV Listrik Hyundai Ioniq 7 Terciduk Uji Coba di Jalan, Intip Bentuk dan Bocoran Speknya

Promo Cuci Gudang Mobil Bekas di Akhir Tahun Ini, Ada DP Rp10 Ribu hingga Bonus Motor
