Mobil Mungil Ini Kelilingi Inggris dengan Kecepatan 23 Kpj
100kpj –Banyak hal yang sepertinya mustahil untuk dilakukan, namun ternyata bisa diwujudkan asal memiliki kemauan. Contohnya, mengelilingi Inggris menggunakan mobil mungil dengan kecepatan 23 kilometer per jam.
Dilansir dari laman Autoevolution, Rabu 8 Desember 2021, hal itu dilakukan oleh seorang pria bernama Alex Orchin dengan mengemudikan mobil Peel P50.
Kendaraan beroda tiga ini pertama kali meluncur perdana di dunia pada 1962, dan dijual hanya selama tiga tahun saja. Namun, pada 2011 model tersebut kembali diproduksi secara massal.
Banyak hal yang unik dari Peel P50, mulai dari ukurannya yang kecil hingga bobotnya yang ringan sampai bisa diangkat oleh tenaga manusia, yakni hanya 56 kilogram.
Kendaraan ini dibekali mesin satu silinder berkapasitas 49cc, yang bisa membuatnya melaju dengan kecepatan maksimal 40 kilometer per jam. Namun, hal itu tergantung dari kondisi dan kontur jalan yang dilalui.
Keunikan lain dari mobil ini adalah tidak memiliki gigi mundur, sehingga pengemudi harus turun terlebih dahulu atau meminta orang lain untuk mendorong atau memutarnya dengan cara mengangkat bagian belakang.

Pahami Kode Kekentalan Oli Kendaraan Anda, Berikut Daftar Lengkapnya untuk Mobil dan Motor!

Jangan Salah Pilih! Ini Faktor Krusial Memilih Aki Kendaraan yang Tepat

STNK Hilang? Simak Biaya dan Cara Mengurusnya Agar Cepat Tuntas

Baret di Mobil? 6 Cara Cepat Hilangkan Baret Bodi, Dijamin Mulus Maksimal!

Rahasia Ampuh Bersihkan Kaca Spion Mobil dari Jamur Tebal Tanpa Ribet! Cek Triknya!

Rahasia Mobil Tetap Wangi Berbulan-bulan Tanpa Harus Beli Pengharum Gantung yang Cepat Habis

Fitur yang Melimpah Bikin Harga Jual Mitsubishi New Xpander Tetap Tinggi

Tak Sekedar Mewah, Mitsubishi New Xpander Cross Makin Nyaman dan Aman

Sebelum Terjun ke Dunia Kerja, Brand Perkakas Ini Transfer Ilmu ke Pelajar SMK

Biar Tak Bingung, Ini Cara Hitung Opsen Pajak Kendaran yang Berlaku di 2025

Mobil Listrik di IIMS 2025 Cuma Rp184 Juta! Ada yang Bisa Disewa Tanpa Beli, Tampilannya Gak Main-ma

Wajib Tahu! Peran Penting Lubang pada Cakram Rem Motor untuk Keselamatan Berkendara

Jalan Tol Jadi Alternatif Perjalanan Jauh, Ini yang Harus Diperhatikan Pengendara

Mobil Toyota di Tambahkan Fitur Penting Untuk Keselamatan Pengendara dan Penumpang
