NGK Luncurkan Busi Premium untuk Mobil Toyota, Intip Keunggulannya
100kpj – PT NGK Busi Indonesia resmi meluncurkan busi premium untuk mobil besutan Toyota. Kabarnya, dengan busi tersebut, pengemudi bisa merasakan sensasi berbeda yang lebih menyenangkan. Lantas, apa keunggulan dan berapa harga jual yang mereka tawarkan?
General Manager Sales & Marketing NGK Busi, Takashi Shimizu mengatakan, bahwa tim riset dan pengembangan NGK Spark Plugs di Jepang telah mendesain sebuah busi varian baru, yakni Laser Iridium dengan part number ILKAR6B11.
“Busi ini sangat istimewa, karena diciptakan secara khusus agar dapat bersinergi dengan kendaraan Toyota bertipe NR-Engine seperti Toyota Avanza, Sienta, Yaris, Rush, dan sebagainya,” ujar Shimizu dalam keterangan resminya, dikutip Rabu 24 Maret 2021.
“Ini atas permintaan pasar yang cukup besar untuk busi dengan performa tinggi bagi mobil mereka,” lanjutnya.
Baca juga: Dampak Negatif Jika Motor Harian Dipakaikan Busi Racing
Sementara itu, tim teknis dari NGK Busi Indonesia, Diko Oktaviano mengaku, bahwa pabrikan mereka di Jepang memberi perhatian khusus terhadap busi premium tersebut. Sehingga, secara kualitas, tak perlu diragukan lagi.

Akselerasi Motor Loyo? Ternyata Ini 3 Komponen Penting yang Sering Terlupakan!

Bikin Ngirit! Rahasia Setel Karburator Motor yang Boros Parah, Begini Caranya

Vixion Mogok Hilang Kompresi? Cek Bagian Ini, Pasti Beres!

4 Sparepart Motor Wajib Ganti Berkala untuk Perjalanan Aman dan Nyaman

Vario Mogok Saat Digas? Begini Cara Cek dan Atasi Masalahnya dengan Mudah!

Yamaha Mio Susah Nyala? Jangan Panik, Ini Dia Jurus Ampuhnya!

Motor Soul GT 125 Tiba-tiba Mati Saat Nanjak? Ini Biang Masalahnya dan Cara Mengatasinya!

Jangan Asal Beli! Ini Pentingnya Pilih Busi Motor Sesuai Spesifikasi demi Performa dan Hemat Biaya!

Pentingnya Busi Motor, Si Kecil Penentu Kinerja Mesin!

Supaya Motor Supra 100cc Hidup Lagi, Ini Cara Ampuh Perbaiki Busi Mati yang Jarang Diketahui!

Mobil Listrik di IIMS 2025 Cuma Rp184 Juta! Ada yang Bisa Disewa Tanpa Beli, Tampilannya Gak Main-ma

Wajib Tahu! Peran Penting Lubang pada Cakram Rem Motor untuk Keselamatan Berkendara

Jalan Tol Jadi Alternatif Perjalanan Jauh, Ini yang Harus Diperhatikan Pengendara

Komitmen Kenyamanan Pelanggan, PT Hyundai Motors Indonesia Perbaharui Software mobil
