100KPJ

Terungkap! Penyebab Top Speed Motor Matic Berkurang Ada di Komponen Ini, Bukan Hanya Mesin!

Share :

100kpj – Pernahkah Sobat KPJ merasa motor matic Anda tidak secepat dulu saat digas penuh?

Kecepatan yang dulunya bisa mencapai 120 km/jam, kini hanya mentok di 100 km/jam saja, bahkan terasa "ngeden" di putaran mesin atas.

Ternyata, biang keladinya bukan selalu dari sektor mesin, melainkan dari bagian rumah roller pada pulley depan.

Rumah Roller yang Aus: Sang Pembuat Masalah Tersembunyi

Menurut pengamatan para ahli di bidang otomotif, banyak pengendara motor matic dan bahkan beberapa mekanik tidak menyadari bahwa rumah roller yang sudah aus bisa menjadi penyebab utama berkurangnya top speed.

Ciri-ciri rumah roller yang aus adalah adanya cekungan atau "legokan" pada permukaannya, meskipun bagian lain seperti jalur roller atau bushing masih terlihat baik.

Bagaimana Rumah Roller Mempengaruhi Top Speed?

Share :
Berita Terkait