Untuk memperbaiki permasalahan tersebut, akhirnya diputuskan untuk mengganti satu set komponen di atas, meliputi rantai kateng, suling tensioner,hingga rol-rolnya.
Usai dilakukan pergantian pada beberapa komponen tersebut, benar saja suara kasar pada motor Revo bisa diatasi dengan mudah.
Demikian tips atasi permasalahan motor Revo yang menggangu. Semoga bermanfaat yah.*